“Berbagai upaya yang dilakukan PLN terhadap Event G20 sangat luar biasa, selain diharapkan dapat memberikan pelayanan terbaik saat rangkaian kegiatan berlangsung juga berdampak terhadap kualitas layanan kelistrikan bagi masyarakat umum,” pungkasnya.
Penyelenggaraan KTT G20 merupakan agenda besar bagi Indonesia yang tengah memegang Presiden G20.
Baca Juga:
Era Energi Terbarukan, ALPERKLINAS: Transisi Energi Harus Didukung Semua Pihak
Acara ini diharapkan membuahkan banyak perubahan bagi kehidupan masyarakat global termasuk agenda transisi energi dengan PLN sebagai garda terdepan dalam mendukung energi baru terbarukan. [Tio]